Langkah-Langkah Membuat Kerucut dengan GeoGebra
- Buka aplikasi GeoGebra
Pada menu View pilih 3D Graphics untuk menampilkan tampilan tiga dimensi pada koordinat Cartesius
- Klik icon pyramid kemudian pilih Cone
Buatlah titik pusat bidang alas dan titik puncak kerucut
Setelah itu akan muncul kotak dialog Cone untuk memasukkan nilai radius sebagai panjang jari-jari bidang alas yaitu lingkaran lalu klik OK
-
Hasil bangun kerucut akan tampak seperti gambar berikut.
Buat segmen dari titik pusat bidan alas (lingkaran) ke titik pada lingkaran untuk jari-jari alas dan ke titik puncak untuk tinggi kerucut.
-
Untuk mengubah warna bangun kerucut klik kanan pada bangun kerucut lalu pilih object properties.
-
Pilih menu color, kemudian ubah warna sesuai keinginan.
-
Maka kita telah selesai dalam membuat kerucut.
0 komentar:
Posting Komentar